Pages

13 November 2011

Posisi Seks Biar Cepat Hamil

Jakarta - Bagi Anda yang menginginkan momongan segera hadir di keluarga, sepertinya Anda patut mengubah posisi bercinta yang selama ini Anda dan pasangan lakukan. Beberapa studi menyebutkan bahwa posisi bercinta yang tepat dapat justru dapat membantu sperma bertemu sel telur dalam waktu yang sesingkat mungkin. Nah, berikut beberapa posisi bercinta yang bisa Anda coba untuk segera mendapatkan momongan. Misionaris Posisi bercinta man on the top...

Rahasia Agar Tubuh Tetap Langsing

Jakarta - Mempertahankan agar tubuh tetap langsing bukanlah perkara mudah. Banyak cara yang dilakukan kaum perempuan untuk menurunkan berat badan, termasuk lewat program diet. Nah, seperti dilansir dari Ivillage, berikut beberapa cara baru yang memiliki pengaruh besar untuk diet dan dijamin banyak belum diketahui orang banyak. Pakai garpu besar Makan di piring kecil agar makan lebih sedikit mungkin sudah sering Anda dengar. Namun menggunakan garpu...

10 November 2011

Makanan Panggang Bisa Menyebabkan Kanker

Jakarta: Banyak orang senang menikmati makanan yang dipanggang, dan banyak restoran yang menyajikan hidangan makanan dengan cara dipanggang. Tetapi para ilmuwan mengatakan bahwa pilihan terhadap makanan yang dipanggang dapat berdampak buruk bagi kesehatan. Dibandingkan dengan yang direbus, memasak makanan dengan memanggang bisa meningkatkan resiko kanker hingga dua kali lipat, meskipun dagingnya dimasak hingga matang. Para ilmuwan menemukan bahwa...

Page 1 of 2812345Next